YAYASAN SENJA ( SECERAH ANAK NEGERI JAYA) CIBINONG

Selasa, 15 Agustus 2017

TERJAL (Terbuang diJalan)

Dalam Film Dokumenter ini mewakilkan Kisah Realita dari kenyataan hidup segelintir anak-anak jalanan yang bernasib tidak beruntung. yang harus berjuang untuk hidup dan masa depannya. meski penuh keterbatasan dalam ekonomi mereka tetap semangat sekolah untuk menggapai cita-citanya. 

Mohon dukungan dan doa nya untuk anak-anak Negeri Tercinta.

Yuk lihat kisah realita kehidupan mereka.... Bukan EDITAN!!!


https://www.youtube.com/watch?v=4IgDR5PKp1o

Sabtu, 29 April 2017

Pembinaan anak-anak jalanan oleh Dinas Sosial Bogor di BKS

Alhamdulillah Yayasan SENJA Cibinong diundang oleh Dinas Sosial Kabupaten Bogor pada tanggal 20 s/d 25 April 2017 untuk mengikut sertakan  anak-anak jalanan yang dibina oleh Yayasan SENJA dalam Pembinaan Anak Jalanan di BKS Citereup. Melalui Pelatihan alat musik Tradisional Degung bertujuan untuk merubah sikap dan melembutkan hati anak-anak jalanan agar lebih baik lagi. 

Dokumentasi Kegiatan: